Revitalisasi Tujuh Pasar Rakyat oleh Kementerian PUPR

Berita Arsitektur terbaru seputar Pembangunan di Indonesia, Kali ini berita yaitu "Kementerian PUPR telah menyelesaikan Revitalisasi Tujuh Pasar Rakyat".

Hingga akhir tahun 2020 Kementerian PUPR telah menyelesaikan revitalisasi tujuh pasar rakyat.

Revitalisasi dan pembangunan pasar tradisional merupakan bentuk perhatian pemerintah kepada para pedagang, agar pemulihan ekonomi pasca pandemi COVID-19 dapat berjalan lebih cepat.

Konsep revitalisasi pasar juga disesuaikan dengan keselarasan lingkungan yang mempertahankan kearifan lokal dengan senantiasa melibatkan Pemerintah Daerah.

Berikut ini adalah daftar 7 Pasar Rakyat yang telah di Revitalisasi

  1. Pasar Prawirotaman, Yogyakarta
  2. Pasar Benteng Pancasila, Jawa Timur
  3. Pasar Ataeh Bukit Tinggi, Sumbar
  4. Pasar Seni Sukawati, Bali
  5. Pasar PON Trenggalek, Jawa Timur
  6. Pasar Klewer Timur, Jawa Tengah
  7. Pasar Pagi Kaliwungu, Jawa Tengah

Berikut ini adalah Dokumentasi Foto Revitalisasi Tujuh Pasar Rakyat oleh Kementerian PUPR
Pasar Prawirotaman, Yogyakarta
Dokumen PUPR
Pasar Benteng Pancasila, Jawa Timur
Dokumen PUPR
Pasar Ataeh Bukit Tinggi, Sumbar
Dokumen PUPR
Pasar Sebu Sukawati, Bali
Dokumen PUPR
Pasar PON Trenggalek, Jawa Timur
Dokumen PUPR
Pasar Klewer Timur, Jawa Tengah
Dokumen PUPR
Pasar Pagi Kaliwungu, Jawa Tengah
Dokumen PUPR
Itulah Berita Arsitektur Terbaru Seputar Pembangunan di Indonesia yaitu "Revitalisasi Tujuh Pasar Rakyat oleh Kementerian PUPR". 
Apabila kamu punya pendapat terkait berita ini, silahkan tuliskan di kolom komentar di bawah, Terimakasih.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ruang Arsitektur di Quora Indonesia

Desain Rumah Tropis Karya Sayembara Arsitektur

ELEMEN ELEMEN PEMBUATAN BANGUNAN